Tag Archives: penghasilan

Menjadi Karyawan yang Peduli Pajak, Cari Tahu Mengenai Perhitungan PPh 21 (Bagian 1)

Sudah dapat dipastikan, sebagai seorang karyawan, Anda tentu saja akan memperoleh gaji setiap bulannya sebagai bentuk apresiasi perusahaan terhadap setiap karya yang sudah Anda berikan untuk perusahaan. Namun demikian, sudah tahukah Anda bahwa dibalik gaji yang diterima setiap bulannya menyimpan tanggung jawab besar kepada negara? Ya, tanggung jawab tersebut adalah PPh 21. Jika mencermati slip gaji yang Anda terima, biasanya ada keterangan PPh 21. Selain itu, bagi Anda yang berstatus karyawan dan terdaftar memiliki NPWP, maka Anda berkewajiban untuk melakukan pelaporan SPT setiap tahunnya. Continue reading Menjadi Karyawan yang Peduli Pajak, Cari Tahu Mengenai Perhitungan PPh 21 (Bagian 1)

Gaji Bulanan, Kemana Larinya?

naik-gaji

Jika kita mengamati fenomena yang ada saat awal bulan adalah rata-rata para penghasilan dari para karyawan hanya bertahan selama tujuh hari saja. Minggu berikutnya, beberapa di antara mereka sudah mulai mengeluh tidak punya uang. Fenomena berikutnya, ketika menginjak minggu terakhir, beberapa di antara mereka mulai mencari pinjaman kesana dan kesini. Lebih uniknya lagi, beberapa karyawan wanita mulai “menyekolahkan” perhiasan yang dimiliki. Padahal, jika ditelusuri lebih jauh lagi siklus tersebut bagaikan lingkaran setan, dan berdampak gaji yang diterima pun hanya “numpang lewat”.
Read more